Erwin | 4 Maret 2020Peserta saat mengikuti ujian tertulis seleksi calon anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) di Aula Kampus STIT Syekh Burhanuddin Pariaman, Rabu (4/3/2020).
Kominfo Kota Pariaman --- Sebanyak 680 orang perwakilan desa/kelurahan se Kota Pariaman mengikuti ujian tertulis seleksi calon anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) untuk pemilihan gubernur dan wakil gubernur Sumatera Barat Tahun 2020 yang diadakan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Pariaman, Rabu (4/3/2020).
" Hari ini kita melaksanakan seleksi tertulis bagi calon anggota PPS yang lulus administrasi sekitar 680 orang dari empat kecamatan ", ungkap Divisi Sosialisasi dan SDM KPU Kota Pariaman, Abrar Azis.
" Tempat pelaksanaan ujian ini kita bagi dua, sebagian dari Kecamatan Pariaman Timur dan Selatan bertempat di SDN 19 Kampung Baru. Kemudian, untuk Kecamatan Pariaman Tengah dan Utara di Kampus STIT Syekh Burhanuddin Pariaman ", tambah Abrar.
Lebih lanjut, dikatakannya peserta yang lulus ujian akan diumumkan pada tanggal 8 Maret 2020 dan seterusnya akan mengikuti tes wawancara.
" Nanti akan diambil 6 orang di masing-masing desa/kelurahan kemudian akan diwawancarai oleh Panitia Pemungutan Kecamatan (PPK) dan seterusnya dipilihlah 3 PPS terbaik ", ujarnya.
Abrar juga menambahkan, untuk soal yang diujikan ada 50 soal terkait kewilayahan, ketatanegaraan dan tentang kepemiluan.
Harapannya nanti terpilih PPS yang berintegritas dan bisa mempertanggungjawabkan pekerjaannya dengan baik.
" Tentu saja tujuan akhir kita mensuksekan pemilihan gubernur dan wakil gubernur Sumatera Barat Tahun 2020 ", tutup dia. (erwin)
MC Kota Pariaman
![]() |
Pemko Pariaman Launching Program Perlindungan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan... 24 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Wako Yota Balad Buka Lomba Kolase Peserta Didik... 24 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Meriahkan Hardiknas 2025 Pemko Pariaman Gelar Berbagai Macam... 23 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pemko Pariaman Rencana Terapkan Pola Kerja Alih Daya/Outsourcing 22 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Konsultasi Program Kebudayaan, Wali Kota Pariaman Yota Balad... 21 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Usulkan Sekolah Rakyat di Kota Pariaman, Yota Balad... 21 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pemko Pariaman Adakan Workshop Penyusunan Pohon Kinerja dan... 21 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Tabuik Pariaman Meriahkan HUT TMII ke 50 20 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Yota Balad Lantik Mulyadi Sebagai Ketua Kwarcab 0316... 18 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Audy Joinaldi Lantik Pengurus Majelis Pembimbing Cabang 0316... 18 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
SURAT EDARAN PENERIMAAN MAHASISWA BARU PROGRAM SAGASAJA PLUS... 24 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
DAFTAR PESERTA, JADWAL DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI PENGADAAN... 21 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENERIMAAN BIMBINGAN BELAJAR SEKOLAH KEDINASAN TAHUN 2025 18 Maret 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
HASIL SELEKSI ADMINISTRASI PRASANGGAH PENGADAAN PPPK TAHAP II... 14 Februari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
HASIL SELEKSI PASCA SANGGAH CPNS 2024 PEMERINTAH KOTA... 21 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN HASIL KELULUSAN CPNS PEMKO PARIAMAN TA 2024 11 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN HASIL PPPK GURU DAN PEMBERKASAN PPPK 6 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pengumuman Hasil Selkom PPPK 2024 30 Desember 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
DAFTAR PESERTA, JADWAL, DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI BIDANG... 6 Desember 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
JADWAL DAN LOKASI UJIAN PPPK 2024 29 November 2024 Selengkapnya >> |