ASIAFI Kota Pariaman Terbentuk


Pengurus ASIAFI Kota Pariaman

Tachi | 12 Desember 2020

Kominfo Kota Pariaman--- Pengurus Asosiasi Instruktur Aerobik dan Fitness Indonesia (ASIAFI) Kota Pariaman,  terbentuk dengan telah dikukuhkannya pengurus oleh Ketua ASIAFI Sumatera Barat Yuhilda Darwis di Aula Balaikota Sabtu (12/12).

Adapun nama-nama pengurus ASIAFI Kota Pariaman yang telah dilantik untuk masa bakti 2020 s/d 2024 adalah, Ketua Riza Saputra, Wakil Ketua I Nopriyadi Syukrist, Wakil Ketua II Vivi Rachmawati, Sekretaris I Riko Jamal, Sekretaris II Yance Nurfia Ningsih,  dan Bendahara Marini Jamal.

Ketua Bidang Humas, Perlengkapan dan Membership Rosnani, Anggota I Kori Guska Dinata, Anggota II Septi Suryani, Anggota III Tiara Sally, Anggota IV Oyom Masril.

Ketua Komisi Litbang Andrika An, Anggota I Meutia Rezika Siswara, Anggota II Indah Intan Suri, Ketua Komisi Pelatihan Venny Pramazissanti, Anggota I Diana Amir, Anggota II Asnizar, Ketua Komisi Pelatihan Sabri Yanti, Anggota I Wilda Asni, Anggota II Desfia.

Ketua Komisi Instruktur Nelvi Yeni, Anggota I Rima Oktarini, Anggota II Beni Ismayanti, Ketua Komisi Fitness Handrizal Fitri, Anggota Rahmat.

Semoga dengan adanya ASIAFI, semua instruktur aerobic dan fitness yang ada di kota Pariaman bisa maju, dan bisa diarahkan dengan bagus, karena ASIAFI harus menjadi contoh dan icon untuk memasarkan dan mengenalkan aerobic dan fitness itu sendiri ke masyarakat karena sehat itu sangat penting sekali. (Desi)

MC Kota Pariaman
Share Berita:

BERITA TERBARU
  • Konsultasi Program Kebudayaan, Wali Kota Pariaman Yota Balad...
    21 April 2025
    Selengkapnya >>
  • Usulkan Sekolah Rakyat di Kota Pariaman, Yota Balad...
    21 April 2025
    Selengkapnya >>
  • Pemko Pariaman Adakan Workshop Penyusunan Pohon Kinerja dan...
    21 April 2025
    Selengkapnya >>
  • Tabuik Pariaman Meriahkan HUT TMII ke 50
    20 April 2025
    Selengkapnya >>
  • Yota Balad Lantik Mulyadi Sebagai Ketua Kwarcab 0316...
    18 April 2025
    Selengkapnya >>
  • Audy Joinaldi Lantik Pengurus Majelis Pembimbing Cabang 0316...
    18 April 2025
    Selengkapnya >>
  • Terima kunjungan Pengadilan Agama Pariaman, Yota Balad Instruksikan...
    17 April 2025
    Selengkapnya >>
  • Pemko Pariaman Pilot Projek Pemungutan Pajak Pusat dan...
    16 April 2025
    Selengkapnya >>
  • Pimpin Apel Gabungan, Yota Balad ingatkan ASN tentang...
    16 April 2025
    Selengkapnya >>
  • Yota Balad - Mulyadi Support Efriadi, Berjalan Kaki...
    15 April 2025
    Selengkapnya >>
AGENDA TERBARU
PENGUMUMAN
  • DAFTAR PESERTA, JADWAL DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI PENGADAAN...
    21 April 2025
    Selengkapnya >>
  • PENERIMAAN BIMBINGAN BELAJAR SEKOLAH KEDINASAN TAHUN 2025
    18 Maret 2025
    Selengkapnya >>
  • HASIL SELEKSI ADMINISTRASI PRASANGGAH PENGADAAN PPPK TAHAP II...
    14 Februari 2025
    Selengkapnya >>
  • HASIL SELEKSI PASCA SANGGAH CPNS 2024 PEMERINTAH KOTA...
    21 Januari 2025
    Selengkapnya >>
  • PENGUMUMAN HASIL KELULUSAN CPNS PEMKO PARIAMAN TA 2024
    11 Januari 2025
    Selengkapnya >>
  • PENGUMUMAN HASIL PPPK GURU DAN PEMBERKASAN PPPK
    6 Januari 2025
    Selengkapnya >>
  • Pengumuman Hasil Selkom PPPK 2024
    30 Desember 2024
    Selengkapnya >>
  • DAFTAR PESERTA, JADWAL, DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI BIDANG...
    6 Desember 2024
    Selengkapnya >>
  • JADWAL DAN LOKASI UJIAN PPPK 2024
    29 November 2024
    Selengkapnya >>
  • Pengumuman Hasil Seleksi Kompetensi Dasar Pengadaan CPNS di...
    18 November 2024
    Selengkapnya >>