Rika | 4 Februari 2020Kepala Bidang Koperasi dan UKM, Jasman saat memberikan arahan kepada petugas pendatan di Ruang Pertemuan Dinas Perindagkop dan UKM Kota Pariaman, Selasa (4/2)
Kominfo Kota Pariaman --- Pemko Pariaman melalui Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (UKM) Kota Pariaman melakukan pendataan terhadap Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Tahun 2020.
Hal tersebut disampaikan Kepala Bidang Koperasi dan UKM, Jasman di Ruang Pertemuan Dinas Perindagkop dan UKM Kota Pariaman, Selasa (4/2).
“ Sebanyak 25 orang petugas yang melakukan pendataan. Petugas yang melakukan pendataan sendiri dari mahasiswa yang ada di kota Pariaman. Pendataan sendiri dimulai dari tangal 4 sampai 10 Februari 2020 mendatang. Petugas tersebut telah diselesksi terlebih dahulu dan mereka diberi bekal dengan diberikan sosailasi pada Senin kemarin “, ungkapnya
Tujuannya dilakukan pendataan ini untuk mendapatkan jumlah pelaku UMKM secara akurat dan ril, sekaligus melihat perkembangan kondisi baik usaha mikro maupun usaha kecil dan menengah di Kota Pariaman.
“ Oleh karena itu, tersedianya data base usaha mikro, kecil dan menengah yang mencakup data kelembagaan usaha mikro, kecil dan menengah adalah data yang sangat penting “, jelasnya.
Masing-masing petugas turun ke desa-desa yang ada di Kota Pariaman dan mendata semua pelaku UMKM yang ada di Kota Pariaman. Mereka yang kelapangan mengumpulkan data sekaligus mengentrikan.
“ Sebelumnya pendataan tersebut sudah dilakukan pada Tahun 2017 yang lalu, namun Tahun 2018 dan Tahun 2019 sempat tidak dilakukan. Oleh sebab itu, kami melakukan pendataan kembali dengan melibatkan mahasiswa yang ada di Kota Pariaman “, terangnya.
“ Pelaku UMKM tersebut dapat memberikan data yang akurat dan hal itu akan memudahkan pihaknya membantu dan mendorong dalam proses mengembangkan usaha milik pelaku. Selain itu, pelaku akan mendapatkan pembinaan secara kontinue “ harapnya. (rika)
MC Kota Pariaman
![]() |
Edison TRD Kembali Pimpin KONI Kota Pariaman 2025-2029 28 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Lestarikan Olahraga Tradisional, Pemko Pariaman Gelar Lomba Tingkat... 28 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Kunjungi RSPA Delima Kota Pariaman, Anggota DPR RI... 27 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Silaturrahmi Purna ASN Sabiduak Sadayuang, Wako Yota Balad... 27 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Yota Balad Ucapkan Terimakasih dan Apresiasi Seluruh Pihak... 26 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Yota Balad Lakukan Peletakan Batu Pertama TK ATTIN... 26 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pemko Pariaman Bersama BPJS Kesehatan Sosialisasikan Program JKN... 25 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Yota Balad Buka Sosialisasi Percepatan Pembentukan Koperasi Desa/Lurah... 25 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Peringati Hari Otonomi Daerah XXIX Tahun 2025, Walikota... 25 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pemko Pariaman Gelar Upacara Peringatan Hari Otda ke... 25 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
SURAT EDARAN PENERIMAAN MAHASISWA BARU PROGRAM SAGASAJA PLUS... 24 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
DAFTAR PESERTA, JADWAL DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI PENGADAAN... 21 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENERIMAAN BIMBINGAN BELAJAR SEKOLAH KEDINASAN TAHUN 2025 18 Maret 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
HASIL SELEKSI ADMINISTRASI PRASANGGAH PENGADAAN PPPK TAHAP II... 14 Februari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
HASIL SELEKSI PASCA SANGGAH CPNS 2024 PEMERINTAH KOTA... 21 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN HASIL KELULUSAN CPNS PEMKO PARIAMAN TA 2024 11 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN HASIL PPPK GURU DAN PEMBERKASAN PPPK 6 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pengumuman Hasil Selkom PPPK 2024 30 Desember 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
DAFTAR PESERTA, JADWAL, DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI BIDANG... 6 Desember 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
JADWAL DAN LOKASI UJIAN PPPK 2024 29 November 2024 Selengkapnya >> |