Kominfo Kota Pariaman --- Walikota Pariaman, Genius Umar resmi menutup pendidikan dasar fisik, mental dan kedisiplinan bertempat di SMKN Global Pariaman, Sabtu (15/2). Pelatihan yang sudah berlangsung selama enam hari ini dimulai pada hari Senin kemaren (10/2/2020) sampai hari ini Sabtu (15/2/2020) dengan jumlah personil sebanyak 185 anggota Satpol PP dan Damkar kota Pariaman.
Genius Umar mengucapkan selamat kepada seluruh anggota Satpol PP dan Damkar Kota Pariaman yang telah menyelesaikan pendidikan ini secara baik, hendaknya saudara-saudara dapat mensyukurinya pendidikan yang saudara tempuh merupakan modal dasar.
“ pendidikan dasar ini apa yang diterima belum memadai sepenuhnya apabila dibandingkan tuntutan tugas, maka kedepannya harus diisi dengan kegiatan dan latihan secara mandiri dan perorangan ditempat tugas masing-masing “, ungkapnya.
Oleh sebab itu, kita semua berharap bahwa kegiatan tersebut jangan berlalu begitu saja, tetapi harus mencapai tujuannya yaitu membentuk pribadi anggota Satpol PP dan Damkar Kota Pariaman yang memiliki mental yang baik dan disiplin, percaya diri, kesadaran dan keberanian yang mantap serta memiliki penampilan yang prima dan tanggap dalam mengatasi permasalahan ditempat penugasannya.
“ Untuk itu, saya sampaikan kepada Kadis Satpol PP dan Damkar Kota Pariaman supaya tetap memelihara dan meningkatkan personil yang telah diperoleh selama mengikuti pendidikan melalui kegiatan dan latihan yang dilaksanakan secara terencana, terarah dan terukur “, lanjutnya lagi.
Genius juga mengatakan bahwa saya menyadari bahwa semua personil yang mengikuti diksar ini memiliki kemampuan yang tidak sama, justru karena itulah tugas dan tanggung jawab pimpinan untuk tetap memelihara dan meningkatkan kemampuan serta latihan secara terus menerus agar memiliki kemampuan yang merata dan selalu siap setiap saat untuk melaksanakan tugas yang dibebankan kepada mereka.
Pelaksanaan diksar ini menunjukan kerjasama TNI dengan Pemko Pariaman tidak hanya sebatas publikasi semata tetapi dapat dilaksanakan secara nyata dalam kegiatan dilapangan. Dan dengan harapan kerjasama ini tetap dipertahankan dan lebih ditingkat dalam semua aspek kehidupan berbangsa dan bernegara.
“ Dengan berakhirnya diksar ini akan menambah kemampuan semua personil Satpol PP dan Damkar Kota Pariaman dalam rangka mendukung tugas-tugas pemerintah daerah, kita semua berharap semoga dalam pelaksanaan tugas tersebut dapat berjalan dengan aman, lancar dan tertib “, tutupnya mengakhiri.
Kesempatan yang sama, Kadis Satpol PP dan Damkar Kota Pariaman, Elfis Candra juga menyampaikan bahwa kegiatan ini sudah berlangsung mulai tanggal 10 sampai 15 Februari 2020. Tujuannya dari kegiatan ini untuk meningkatkan kapasitas semua personil dalam kesehariannya selalu berhubungan dengan masyarakat.
“ Mental, fisik dan disiplin menjadi hal pokok dalam pendidikan ini, setelah hari ini selesai akan diikuti kegiatan muatan lokal dalam rangka peningkatan kapasitas dalam bidang pengetahuan peraturan perundang-undangan “, ujarnya.
“ Maka dari itu, sebanyak 185 personil Satpol PP dan Damkar Kota Pariaman dengan harapan kapasitas semua personil semakin meningkat serta pelayanan terhadap masyarakat jadi lebih baik “, sambungnya lagi.(Rika)
MC Kota Pariaman
![]() |
Pemko Pariaman Launching Program Perlindungan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan... 24 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Wako Yota Balad Buka Lomba Kolase Peserta Didik... 24 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Meriahkan Hardiknas 2025 Pemko Pariaman Gelar Berbagai Macam... 23 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pemko Pariaman Rencana Terapkan Pola Kerja Alih Daya/Outsourcing 22 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Konsultasi Program Kebudayaan, Wali Kota Pariaman Yota Balad... 21 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Usulkan Sekolah Rakyat di Kota Pariaman, Yota Balad... 21 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pemko Pariaman Adakan Workshop Penyusunan Pohon Kinerja dan... 21 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Tabuik Pariaman Meriahkan HUT TMII ke 50 20 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Yota Balad Lantik Mulyadi Sebagai Ketua Kwarcab 0316... 18 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Audy Joinaldi Lantik Pengurus Majelis Pembimbing Cabang 0316... 18 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
SURAT EDARAN PENERIMAAN MAHASISWA BARU PROGRAM SAGASAJA PLUS... 24 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
DAFTAR PESERTA, JADWAL DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI PENGADAAN... 21 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENERIMAAN BIMBINGAN BELAJAR SEKOLAH KEDINASAN TAHUN 2025 18 Maret 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
HASIL SELEKSI ADMINISTRASI PRASANGGAH PENGADAAN PPPK TAHAP II... 14 Februari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
HASIL SELEKSI PASCA SANGGAH CPNS 2024 PEMERINTAH KOTA... 21 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN HASIL KELULUSAN CPNS PEMKO PARIAMAN TA 2024 11 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN HASIL PPPK GURU DAN PEMBERKASAN PPPK 6 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pengumuman Hasil Selkom PPPK 2024 30 Desember 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
DAFTAR PESERTA, JADWAL, DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI BIDANG... 6 Desember 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
JADWAL DAN LOKASI UJIAN PPPK 2024 29 November 2024 Selengkapnya >> |