Tachi | 4 Maret 2020Gusniyetti Zaunit, Kepala Dinas Perindagkop dan UKM Kota Pariaman
Kominfo Kota Pariaman--- Dinas Perindustrian Perdagangan Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Disperindagkop & UKM) Kota Pariaman, dalam konfrensi pers dengan wartawan di Ruangan Media Center Kominfo Kota Pariaman Rabu (4/3) menyampaikan, bahwa semenjak tahun 2016 mereka sudah membuat satu inovasi untuk masyarakat kota pariaman dengan nama “Klinik Konsultasi Bisnis”.
Gusniyeti Zaunit, Kepala Perindagkop dan UKM ini menerangkan bahwa Klinik Konsultasi Bisnis ini dibuat dengan tujuan untuk membina para pengusaha kecil melalui program klinik konsultasi bisnis guna mencari solusi dari setiap permasalahan yang dihadapinya.
“Apapun itu permalahan yang mereka hadapi, baik itu masalah pembiayaan, masalah pengembangan usaha, masalah pelatihan, dan yang lainnya mereka bisa konsultasikan ke klinik konsultasi bisnis di dinas peridagkop dan UKM kota pariaman, setiap hari senin sampai dengan jumat di jam kerja yang dimulai pada pukul 9-12 wib, tanpa dipungut bayaran apapun alias gratis”, ungkap Gusniyeti Zaunit.
Semenjak dibukanya klinik konsultasi bisnis ini yang secara resmi berlaku dari tahun 2017 sampai sekarang, sudah banyak para pengusaha kecil dan menengah yang ada di kota pariaman ini berkonsultasi dan mendapatkan bantuan dari kami untuk memperoleh modal usaha, pelatihan, dan yang lainnya dari BUMN-BUMN yang mempunyai program CSR.
Jadi buat para pengusaha kecil atau masyarakat yang mempunyai usaha tetapi tidak tahu kemana usahanya tersebut akan dijalankan, silahkan datang langsung ke kantor Disperindagkop dan UKM Kota Pariaman, untuk melaporkan permasalahan dan kendala yang mereka hadapi, dan nantinya kita akan carikan jalan keluarnya jelas Gusniyetti Zaunit.
“Semoga klinik konsultasi bisnis yang ada di dinas perindagkop dan ukm ini bisa dimanfaatkan oleh pengusaha kecil dan masyarakat yang mempunyai usaha sebaik-baiknya, sehingga semua permasalahan dalam bidang usaha, permodalan, atau yang lainnya bisa teratasi dengan baik, setelah berkonsultasi dengan kami”, himbau Kepala Dinas Perindagkop dan UKM ini. (Desi)
MC Kota Pariaman
![]() |
Pemko Pariaman Launching Program Perlindungan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan... 24 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Wako Yota Balad Buka Lomba Kolase Peserta Didik... 24 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Meriahkan Hardiknas 2025 Pemko Pariaman Gelar Berbagai Macam... 23 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pemko Pariaman Rencana Terapkan Pola Kerja Alih Daya/Outsourcing 22 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Konsultasi Program Kebudayaan, Wali Kota Pariaman Yota Balad... 21 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Usulkan Sekolah Rakyat di Kota Pariaman, Yota Balad... 21 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pemko Pariaman Adakan Workshop Penyusunan Pohon Kinerja dan... 21 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Tabuik Pariaman Meriahkan HUT TMII ke 50 20 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Yota Balad Lantik Mulyadi Sebagai Ketua Kwarcab 0316... 18 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Audy Joinaldi Lantik Pengurus Majelis Pembimbing Cabang 0316... 18 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
SURAT EDARAN PENERIMAAN MAHASISWA BARU PROGRAM SAGASAJA PLUS... 24 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
DAFTAR PESERTA, JADWAL DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI PENGADAAN... 21 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENERIMAAN BIMBINGAN BELAJAR SEKOLAH KEDINASAN TAHUN 2025 18 Maret 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
HASIL SELEKSI ADMINISTRASI PRASANGGAH PENGADAAN PPPK TAHAP II... 14 Februari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
HASIL SELEKSI PASCA SANGGAH CPNS 2024 PEMERINTAH KOTA... 21 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN HASIL KELULUSAN CPNS PEMKO PARIAMAN TA 2024 11 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN HASIL PPPK GURU DAN PEMBERKASAN PPPK 6 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pengumuman Hasil Selkom PPPK 2024 30 Desember 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
DAFTAR PESERTA, JADWAL, DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI BIDANG... 6 Desember 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
JADWAL DAN LOKASI UJIAN PPPK 2024 29 November 2024 Selengkapnya >> |