Kominfo Kota Pariaman - Kota Pariaman mendapat penghargaan sebagai Pengelola Dana Desa Terbaik Tahun 2022 dari Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Padang. Penghargaan tersebut diserahkan oleh Kepala KPPN Padang, Tisari Yona Geumila yang diterima langsung oleh Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Pendapatan Daerah (BPKPD) Kota Pariaman, Buyung Lapau bersama Kepala Satker dan KPA Pengelola APBN serta Pemprov Sumbar dalam acara Evaluasi Pelaksanaan Anggaran Tahun 2022 dan Perencanaan Pelaksanaan Anggaran Tahun 2023 di Aula KPPN Padang, Selasa (7/2/2023).
Kepala KPPN Padang dalam sambutannya mengatakan bahwa, KPPN melakukan penilaian terhadap Satker dan KPA Pengguna APBN maupun Pemerintah Daerah Dalam Penyaluran Dana Transfer dari Pusat termasuk dana desa.
“Untuk Dana Desa dilingkungan KPPN Padang sebagai pengelola terbaik adalah Pemerintah Kota Pariaman karena dari berbagai kriteria yang kami tetapkan maka Kota Pariaman memperoleh nilai terbaik. Untuk itu kami memberikan apresiasi kepada Pemerintah Kota Pariaman ,” ujarnya.
Kepala BPKPD Kota Pariaman, Buyung Lapau mengatakan, keberhasilan ini adalah hasil kerjasama semua OPD terkait dan desa sebagai pengguna dana desa serta pembinaan dari pimpinan daerah bapak walikota, wakil walikota maupun sekda.
Buyuang Lapau berharap, prestasi ini dapat kita pertahankan untuk tahun mendatang dengan selalu berkoordinasi dengan baik oleh OPD terkait maupun seluruh kepala desa.
“Kami mengucapkan terima kasih kepada seluruh stakeholders terkait yang telah bekerja dengan baik ,” pungkasnya mengakhiri. (Erwin)
MC Kota Pariaman
![]() |
Hari Terakhir TSR II Pemko Pariaman, Mulyadi Kunjungi... 13 Maret 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pemko Pariaman Terbitkan Edaran Terkait Gaji Non-ASN Tahun... 13 Maret 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Kota Pariaman Terima Dana DAK Keluarga Berencana 13 Maret 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
SDM PKH Kota Pariaman Siap Dukung Program Pemko... 13 Maret 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Jelang Lebaran, Yota Balad Akan Perbaiki Jalan Yang... 13 Maret 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pemko Pariaman Percepat Pembentukan PDAM, Wujud Nyata Program... 13 Maret 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
TSR I Pemko Pariaman Kunjungi Mesjid Raya Kampung... 12 Maret 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Hari Kedua Safari Ramadhan, Wawako Mulyadi Kunjungi Masjid... 12 Maret 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Yota Balad Sambut Baik Audiensi Kakanwil PT jasa... 12 Maret 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Yota Balad Apresiasi Program Infaq Mingguan PTK SD... 12 Maret 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
HASIL SELEKSI ADMINISTRASI PRASANGGAH PENGADAAN PPPK TAHAP II... 14 Februari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
HASIL SELEKSI PASCA SANGGAH CPNS 2024 PEMERINTAH KOTA... 21 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN HASIL KELULUSAN CPNS PEMKO PARIAMAN TA 2024 11 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN HASIL PPPK GURU DAN PEMBERKASAN PPPK 6 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pengumuman Hasil Selkom PPPK 2024 30 Desember 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
DAFTAR PESERTA, JADWAL, DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI BIDANG... 6 Desember 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
JADWAL DAN LOKASI UJIAN PPPK 2024 29 November 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
Pengumuman Hasil Seleksi Kompetensi Dasar Pengadaan CPNS di... 18 November 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi Pasca Masa Sanggah Pengadaan... 9 November 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi Prasanggah Pengadaan P3K Pemko... 30 Oktober 2024 Selengkapnya >> |