Menteri PPPA Akan Launching Desa Ramah Perempuan Anak Se-Kota Pariaman


Phaik | 22 November 2022

Kominfo Kota Pariaman - Bintang Puspayoga, Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Menyampaikan Apresiasi Kepada Wali Kota Pariaman, Genius Umar, Selasa (22/11/2022), di Kementerian PPA untuk Komitmen Pemberdayaan dan Perlindungan Pada Perempuan dan Anak Melalui Gerakan Desa Ramah Perempuan Anak Se-kota Pariaman yang akan di resmikan 08 Desember 2022 mendatang.

Genius menjelaskan saat ini Kota Pariaman sudah memiliki empat desa masing-masing di kecamatan sebagai model untuk desa ramah perempuan dan anak, kemudian ada tambahan dua desa atas inisiasi kepala desa untuk membentuknya dan akhirnya Kota Pariaman akan deklarasikan seluruh desa dan kelurahan di Kota Pariaman.

Pada saat yang sama, Wali Kota juga akan melakukan MOU dengan Kapolres dan Kajari tentang Layanan Korban dan Penindakan hukum terhadap pelaku kekerasan terhadap perempuan dan anak.

Genius menjelaskan, kehadiran Buk Menteri bukan hanya memberi semangat khusus untuk kota Pariaman tapi untuk Sumatera barat secara keseluruhan, dengan sistem matrilineal perlakuan terhadap perempuan harus lebih baik lagi.

Kota Pariaman telah memiliki Perda Ketahanan Keluarga nomor 8 tahun 2022 yang merupakan sebuah  inovasi contohnya seperti sistem nikah terencana untuk pengurangan angka perceraian dan amankan keluarga yang disingkat dengan SI NINA RANCAK dan Kota Genius (Kota Generasi Aman Ibu Sejahtera).

Dalam kegiatan selanjutnya, di Kota Pariaman nanti, Buk Menteri melalui deputinya juga akan memberikan pelatihan untuk peningkatan kapasitas SDM yang sering terlibat dengan persoalan kekerasan, dengan narasumber dari Kemen. PPA, Kepolisian, Rumah Sakit Tarakan Jakarta yang difasilitasi UNDP Indonesia.

MC Kota Pariaman
Share Berita:

BERITA TERBARU
  • Didampingi Wako Yota Balad, Wagub Vasko Ruseimy Safari...
    18 Maret 2025
    Selengkapnya >>
  • Wagub Sumbar Vasko Dan Wako Pariaman Yota Balad...
    17 Maret 2025
    Selengkapnya >>
  • Wagub Vasko Serahkan Bantuan Pembangunan Masjid Nurul Iman...
    17 Maret 2025
    Selengkapnya >>
  • Yota Balad Terima Kunjungan Kakanwil DJPb Provinsi Sumatera...
    17 Maret 2025
    Selengkapnya >>
  • Wako Yota Balad Pimpin Rapat Evaluasi Pengadaan Barang/Jasa...
    17 Maret 2025
    Selengkapnya >>
  • Wako Yota Balad Hadiri Peringatan Nuzulul Qur'an dan...
    17 Maret 2025
    Selengkapnya >>
  • Buka Pekan Nuzul Qur’an Masjid Raya Marunggi, ini...
    16 Maret 2025
    Selengkapnya >>
  • Percepatan Pembentukan PDAM, Wako Yota Balad Koordinasi Langsung...
    16 Maret 2025
    Selengkapnya >>
  • TSR Khusus Wali Kota Pariaman, Yota Balad Kunjungi...
    15 Maret 2025
    Selengkapnya >>
  • Gubernur Sumbar : Kekompakan Pemimpin Kota Pariaman Ciptakan...
    15 Maret 2025
    Selengkapnya >>
AGENDA TERBARU
PENGUMUMAN
  • HASIL SELEKSI ADMINISTRASI PRASANGGAH PENGADAAN PPPK TAHAP II...
    14 Februari 2025
    Selengkapnya >>
  • HASIL SELEKSI PASCA SANGGAH CPNS 2024 PEMERINTAH KOTA...
    21 Januari 2025
    Selengkapnya >>
  • PENGUMUMAN HASIL KELULUSAN CPNS PEMKO PARIAMAN TA 2024
    11 Januari 2025
    Selengkapnya >>
  • PENGUMUMAN HASIL PPPK GURU DAN PEMBERKASAN PPPK
    6 Januari 2025
    Selengkapnya >>
  • Pengumuman Hasil Selkom PPPK 2024
    30 Desember 2024
    Selengkapnya >>
  • DAFTAR PESERTA, JADWAL, DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI BIDANG...
    6 Desember 2024
    Selengkapnya >>
  • JADWAL DAN LOKASI UJIAN PPPK 2024
    29 November 2024
    Selengkapnya >>
  • Pengumuman Hasil Seleksi Kompetensi Dasar Pengadaan CPNS di...
    18 November 2024
    Selengkapnya >>
  • Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi Pasca Masa Sanggah Pengadaan...
    9 November 2024
    Selengkapnya >>
  • Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi Prasanggah Pengadaan P3K Pemko...
    30 Oktober 2024
    Selengkapnya >>