Kominfo Kota Pariaman - Setelah Walikota Pariaman, Genius Umar, kali ini Wakil Walikota Pariaman, Mardison Mahyuddin didampingi Ibu Indriati Mardison juga memberikan bantuan sembako berupa beras dan mie instan untuk warga Kota Pariaman yang terdampak bencana banjir yang terjadi pada Senin (23/1) kemarin.
“Pasca terjadinya banjir tadi malam, hari ini saya secara maraton menyambangi rumah warga yang terdampak banjir di Desa Marabau, Desa Rambai, Desa Cubadak Mentawai, Desa Cubadak Air, Desa Tungkal Selatan dan Desa Bato. Ada ratusan paket sembako yang kami bagikan kepada warga tersebut ,” ujar Mardison kepada tim liputan Media Center Kota Pariaman, Selasa (24/1/2023).
Mardison mengatakan, bantuan ini merupakan bentuk kepedulian kita kepada masyarakat sekaligus meringankan beban mereka di tengah musibah ini.
“Semoga bantuan yang diberikan dapat bermanfaat ,” ujarnya.
Mantan Ketua DPRD Kota Pariaman tiga periode ini juga menghimbau agar masyarakat secara gotong royong membersihkan saluran air disekitar tempat tinggalnya yang tersumbat, karena penyebab banjir karena saluran air yang tidak lancar.
Saat menyambangi warga tersebut, Wawako Mardison juga membantu warga di Desa Marabau, Kecamatan Pariaman Selatan yang sedang gotong royong membersihkan sampah bekas banjir. (Erwin)
MC Kota Pariaman
![]() |
Wamendagri Buka Munas VII APEKSI 2025, Yota Balad:... 8 Mei 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Ade Rezki Pratama Gelar Sosialisasi Program JKN BPJS... 8 Mei 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Yota Balad dan Istri Hadiri Gala Diner Munas... 8 Mei 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Wawako Mulyadi Hadiri Rakor Penanggulangan Bencana di Istana... 7 Mei 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pemko Pariaman Kunjungi Balai Besar Rehabilitasi Badan Narkotika... 6 Mei 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pemko Pariaman Ikut Verifikasi Lapangan Hybrid Tahun 2025 6 Mei 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Yota Balad Sampaikan Upaya Peningkatan Layanan Kesehatan Kota... 5 Mei 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Diskominfo Kota Pariaman Gelar Sosialisasi Pembentukan PPID Desa 5 Mei 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Wawako Mulyadi Hadiri Halal-Bihalal & Pengukuhan Ketua PKDP... 4 Mei 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Bertemu Menteri PU RI Dody Hanggodo, Yota Balad... 2 Mei 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
SURAT EDARAN PENERIMAAN MAHASISWA BARU PROGRAM SAGASAJA PLUS... 24 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
DAFTAR PESERTA, JADWAL DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI PENGADAAN... 21 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENERIMAAN BIMBINGAN BELAJAR SEKOLAH KEDINASAN TAHUN 2025 18 Maret 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
HASIL SELEKSI ADMINISTRASI PRASANGGAH PENGADAAN PPPK TAHAP II... 14 Februari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
HASIL SELEKSI PASCA SANGGAH CPNS 2024 PEMERINTAH KOTA... 21 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN HASIL KELULUSAN CPNS PEMKO PARIAMAN TA 2024 11 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN HASIL PPPK GURU DAN PEMBERKASAN PPPK 6 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pengumuman Hasil Selkom PPPK 2024 30 Desember 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
DAFTAR PESERTA, JADWAL, DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI BIDANG... 6 Desember 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
JADWAL DAN LOKASI UJIAN PPPK 2024 29 November 2024 Selengkapnya >> |