Sebanyak 10 Calon Pimpinan Baznas Kota Pariaman Ikuti Seleksi Tahap Wawancara


Rika | 8 Maret 2021

Kominfo Kota Pariaman ---  Pemerintah Kota Pariaman melakukan seleksi calon pimpinan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Pariaman periode 2021-2026. Seleksi tersebut dilakukan langsung oleh Pimpinan Baznas RI, Nur Khamidi melalui wawancara secara virtual.

Asisten II Setdako Pariaman, Sumiramis saat memberi sambutan mengatakan bahwa seleksi untuk calon Pimpinan Baznas Kota Pariaman periode 2021-2026 diikuti sebanyak 10 orang peserta.

“Dari 17 peserta hanya 10 orang peserta  yang lolos administrasi dan masuk pada tahap wawancara  calon pimpinan Baznas pada Senin (8/3/2020) di Ruang Rapat Walikota Pariaman. Dan hari ini sudah disampaikan ke Baznas RI dan diwanwancara langsung oleh Pimpinan Baznas RI serta masing-masing peserta seleksi diberi waktu 40 menit untuk menyampaikan visi dan misi mereka secara bergantian”, ungkapnya.

“Adapun dari 10 calon Pimpinan Basnas Kota Pariaman periode 2021-2026 antara lain : Baharuddin, Boedi Satria, Zalman Zaunit, Ali Anis, Martias Mahyuddin, Arnaldi Putra, Hasan Basri, Dedy Edwar, Sukardi, Adek Oswandi”, sebutnya.

Lebih lanjut, ia juga menyampaikan bahwa Baznas bersama pemerintah bertanggung jawab untuk mengawal pengelolaan zakat yang berdasarkan syariat Islam, amanah, kemanfaatan, keadilan, kepastian hukum, terintegrasi dan akuntabilitas.

“Dan saya berharap, siapun yang terpilih menjadi pimpinan Baznas nantinya, dapat bersinergi dan dapat bekerja dengan hati nurani dan dapat mengelola zakat dari ASN tersebut agar bisa tersalurkan kepada masyarkat yang membutuhkan”, pungkasnya mengahkhiri. (rika)

 

 

 

 

MC Kota Pariaman
Share Berita:

BERITA TERBARU
  • Konsultasi Program Kebudayaan, Wali Kota Pariaman Yota Balad...
    21 April 2025
    Selengkapnya >>
  • Usulkan Sekolah Rakyat di Kota Pariaman, Yota Balad...
    21 April 2025
    Selengkapnya >>
  • Pemko Pariaman Adakan Workshop Penyusunan Pohon Kinerja dan...
    21 April 2025
    Selengkapnya >>
  • Tabuik Pariaman Meriahkan HUT TMII ke 50
    20 April 2025
    Selengkapnya >>
  • Yota Balad Lantik Mulyadi Sebagai Ketua Kwarcab 0316...
    18 April 2025
    Selengkapnya >>
  • Audy Joinaldi Lantik Pengurus Majelis Pembimbing Cabang 0316...
    18 April 2025
    Selengkapnya >>
  • Terima kunjungan Pengadilan Agama Pariaman, Yota Balad Instruksikan...
    17 April 2025
    Selengkapnya >>
  • Pemko Pariaman Pilot Projek Pemungutan Pajak Pusat dan...
    16 April 2025
    Selengkapnya >>
  • Pimpin Apel Gabungan, Yota Balad ingatkan ASN tentang...
    16 April 2025
    Selengkapnya >>
  • Yota Balad - Mulyadi Support Efriadi, Berjalan Kaki...
    15 April 2025
    Selengkapnya >>
AGENDA TERBARU
PENGUMUMAN
  • DAFTAR PESERTA, JADWAL DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI PENGADAAN...
    21 April 2025
    Selengkapnya >>
  • PENERIMAAN BIMBINGAN BELAJAR SEKOLAH KEDINASAN TAHUN 2025
    18 Maret 2025
    Selengkapnya >>
  • HASIL SELEKSI ADMINISTRASI PRASANGGAH PENGADAAN PPPK TAHAP II...
    14 Februari 2025
    Selengkapnya >>
  • HASIL SELEKSI PASCA SANGGAH CPNS 2024 PEMERINTAH KOTA...
    21 Januari 2025
    Selengkapnya >>
  • PENGUMUMAN HASIL KELULUSAN CPNS PEMKO PARIAMAN TA 2024
    11 Januari 2025
    Selengkapnya >>
  • PENGUMUMAN HASIL PPPK GURU DAN PEMBERKASAN PPPK
    6 Januari 2025
    Selengkapnya >>
  • Pengumuman Hasil Selkom PPPK 2024
    30 Desember 2024
    Selengkapnya >>
  • DAFTAR PESERTA, JADWAL, DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI BIDANG...
    6 Desember 2024
    Selengkapnya >>
  • JADWAL DAN LOKASI UJIAN PPPK 2024
    29 November 2024
    Selengkapnya >>
  • Pengumuman Hasil Seleksi Kompetensi Dasar Pengadaan CPNS di...
    18 November 2024
    Selengkapnya >>