TP-PKK Kota Pariaman Distribusikan 4.440 Masker di Kecamatan Pariaman Timur


Ketua TP-PKK Kota Pariaman, Ny. Lucy Genius didampingi TP-PKK kecamatan saat mendistribusikan masker di Kecamatan Pariaman Timur, Senin (8/6/2020)

Rika | 8 Juni 2020

Kominfo Kota Pariaman --- Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Masyarakat (TP-PKK) Kota Pariaman mendistribusikan masker kepada ketua kelompok dasawisma se-Kecamatan Pariaman Timur, Senin (8/6/2020).

“ Sebanyak  4.440 masker kita distribusikan kepada ketua kelompok dasawisma se-Kecamatan Pariaman Timur “, ungkap Ketua TP-PKK Kota Pariaman, Ny. Lucy Genius saat berada di Desa Kajai Kecamatan Pariaman Timur.

Ny. Lucy Genius mengatakan penyerahan masker ini dilakukan bersama tim TP-PKK kota dan TP-PKK kecamatan untuk turun langsung ke desa-desa mendistribusikan masker tersebut.

“ Karena sekarang ini kita masih dalam masa pandemi Covid-19, kami sebagai ketua TP-PKK Kota Pariaman mengharapkan seluruh kader PKK sebagai pelopor dalam penggunaan masker setiap keluar rumah “, imbuhnya.

Di jelaskannya, untuk seluruh kader tidak boleh beralasan tidak memakai masker karena tidak punya masker, selain itu mereka juga nantinya akan mengajak dan menghimbau seluruh kelompok binaanya agar menggunakan masker.

“ Kami berharap, sebagai kader tugasnya adalah menghimbau, mengajak dan mensosialisasikan pola hidup sehat dan protokol kesehatan terkait penyebaran Covid-19 ini, sehingga masyarakat kita paham akan kebiasaan-kebiasaan baru ditatanan normal baru produktif dan aman Covid-19 seperti menggunakan masker ketika keluar rumah, sering mencuci tangan dan menjaga jarak atau phisical distancing sehingga dapat menghambat penularan virus Covid-19 “, ulasnya lagi. (rika)

MC Kota Pariaman
Share Berita:

BERITA TERBARU
  • Kota Pariaman Kembali Raih Opini WTP Untuk Ke-12...
    23 Mei 2025
    Selengkapnya >>
  • Wawako Mulyadi Lepas Kontingen Atlet Sepak Takraw Kota...
    22 Mei 2025
    Selengkapnya >>
  • Dispersip Kota Pariaman Sukses Gelar Lomba Bertutur Untuk...
    22 Mei 2025
    Selengkapnya >>
  • Wawako Mulyadi Canangkan Desa Cimparuh sebagai Desa Cantik...
    22 Mei 2025
    Selengkapnya >>
  • Ikuti Rapat Kordinasi Penguatan Sinergi Kolaborasi Bersama KPK,...
    21 Mei 2025
    Selengkapnya >>
  • Dilepas Wawako Mulyadi, 103 JCH Kota Pariaman Tahun...
    21 Mei 2025
    Selengkapnya >>
  • Wawako Pariaman Mulyadi, Sampaikan 25 Usulan Kota Pariaman...
    20 Mei 2025
    Selengkapnya >>
  • Yota Balad Hadiri Sarasehan Kebangsaan BPIP dan MPR...
    20 Mei 2025
    Selengkapnya >>
  • Realisasi Progul 100 Hari Kerja Balad-Mulyadi, Wako Yota...
    19 Mei 2025
    Selengkapnya >>
  • Wawako Pariaman Mulyadi Pimpin Upacara Peringatan ke 117...
    20 Mei 2025
    Selengkapnya >>
AGENDA TERBARU
PENGUMUMAN
  • SURAT EDARAN PENERIMAAN MAHASISWA BARU PROGRAM SAGASAJA PLUS...
    24 April 2025
    Selengkapnya >>
  • DAFTAR PESERTA, JADWAL DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI PENGADAAN...
    21 April 2025
    Selengkapnya >>
  • PENERIMAAN BIMBINGAN BELAJAR SEKOLAH KEDINASAN TAHUN 2025
    18 Maret 2025
    Selengkapnya >>
  • HASIL SELEKSI ADMINISTRASI PRASANGGAH PENGADAAN PPPK TAHAP II...
    14 Februari 2025
    Selengkapnya >>
  • HASIL SELEKSI PASCA SANGGAH CPNS 2024 PEMERINTAH KOTA...
    21 Januari 2025
    Selengkapnya >>
  • PENGUMUMAN HASIL KELULUSAN CPNS PEMKO PARIAMAN TA 2024
    11 Januari 2025
    Selengkapnya >>
  • PENGUMUMAN HASIL PPPK GURU DAN PEMBERKASAN PPPK
    6 Januari 2025
    Selengkapnya >>
  • Pengumuman Hasil Selkom PPPK 2024
    30 Desember 2024
    Selengkapnya >>
  • DAFTAR PESERTA, JADWAL, DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI BIDANG...
    6 Desember 2024
    Selengkapnya >>
  • JADWAL DAN LOKASI UJIAN PPPK 2024
    29 November 2024
    Selengkapnya >>