Desa Kp.Gadang Masuk 10 Besar Desa Cantik Nasional Tahun 2023


Tachi | 1 Desember 2023

Kominfo Kota Pariaman – Setelah berhasil menembus 20 besar sebagai Desa Cinta Statistik (Cantik) Nasional Tahun 2023, Desa Kampung Gadang Kecamatan  Pariaman Timur, Kota Pariaman sekarang ditetapkan sebagai 10 besar Desa Cantik Nasional Tahun 2023 pada tanggal 28 November 2023 yang dinilai oleh Tim Penilai Badan Pusat Statistik (BPS) Pusat.

Kepala Desa Kampung Gadang, Amri Maldi sebutkan menangnya Desa Kampung Gadang sebagai Desa Cantik Nasional Tahun 2023 tidak lepas dari bantuan dari semua pihak, seperti tokoh masyarakat, perangkat desa, BPS Kota Pariaman dan Diskominfo Kota Pariaman, khususnya dukungan dari Pemerintah Kota Pariaman.

“Dengan adanya prestasi ini saya berharap Desa Kp. Gadang bisa jadi percontohan desa statistik bagi Desa/Kelurahan yang ada di Kota Pariaman, dan juga bagi daerah lainnya”, ujar Amri dalam wawancaranya dengan Tim Peliput MCP, Jum’at (01/12/23).

direncanakan Senin (4/12/) depan Kepala Desa Kampung Gadang akan menerima penghargaan tersebut di Jakarta.

Sementara itu Kepala BPS Kota Pariaman, Yuliandri sampaikan ucapan selamat kepada Desa Kampung Gadang yang telah berhasil menjadi Desa Cantik Nasional Tahun 2023.

“Sesuai dengan program Pemko Pariaman, Desa Kampung Gadang ini bisa menjadi tolak ukur bagi penerapan satu data desa di seluruh desa/kelurahan yang ada di Kota Pariaman.

“Berdasarkan satu data desa ini, pengalihan kebijakan oleh OPD-OP sudah menjadi lebih mudah untuk dilakukan”, pungkasnya.(tachi)

MC Kota Pariaman
Share Berita:

BERITA TERBARU
  • Evakuasi Eks KRI Teluk Bone 511, Pemko Pariaman...
    3 Mei 2024
    Selengkapnya >>
  • Pemko Pariaman Kembali raih Opini WTP ke 11,...
    3 Mei 2024
    Selengkapnya >>
  • Kota Pariaman Raih Prestasi Kinerja Terbaik II Penyelenggaraan...
    2 Mei 2024
    Selengkapnya >>
  • Sekda Yota Balad Pimpin Upacara Hardiknas
    2 Mei 2024
    Selengkapnya >>
  • Kemendagri Apresiasi Kinerja Pj. Wali Kota Pariaman
    29 April 2024
    Selengkapnya >>
  • Pj Wali Kota Pariaman Terima Pin Emas dari...
    25 April 2024
    Selengkapnya >>
  • Dibuka Staf Ahli, Hertati Taher, Seminar Nasional, Halal...
    20 April 2024
    Selengkapnya >>
  • 145 Siswa ikuti Seleksi Calon Paskibraka Kota Pariaman...
    20 April 2024
    Selengkapnya >>
  • Buka Raker Jajaran Kantor Kemenag Kota Pariaman, ini...
    20 April 2024
    Selengkapnya >>
  • Dibuka oleh Pj Wali Kota Pariaman, Pemko Pariaman...
    17 April 2024
    Selengkapnya >>
AGENDA TERBARU
PENGUMUMAN
  • PENGUMUMAN HASIL SELEKSI PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA...
    24 Desember 2023
    Selengkapnya >>
  • Pengumuman Persyaratan Kerjasama Penyebarluasan Informasi Pemda Kota Pariaman...
    16 November 2023
    Selengkapnya >>
  • PENGUMUMAN JADWAL TES KOMPETENSI PPPK GURU KOTA PARIAMAN...
    9 November 2023
    Selengkapnya >>
  • PENGUMUMAN HASIL SELEKSI ADMINISTRASI PASCA SANGGAH PPPK JABATAN...
    25 Oktober 2023
    Selengkapnya >>
  • PENGUMUMAN HASIL SELEKSI ADMINISTRASI PASCA SANGGAH
    25 Oktober 2023
    Selengkapnya >>
  • PENGUMUMAN PPPK KOTA PARIAMAN 2023
    17 Oktober 2023
    Selengkapnya >>
  • REVISI PENGUMUMAN PENGADAAN PPPK JABATAN FUNGSIONAL GURU DI...
    21 September 2023
    Selengkapnya >>
  • PENGUMUMAN PENGADAAN PPPK JABATAN FUNGSIONAL GURU DI LINGKUNGAN...
    19 September 2023
    Selengkapnya >>
  • PENGUMUMAN HASIL PENULISAN DAN PEMAPARAN MAKALAH SELEKSI TERBUKA...
    9 Agustus 2023
    Selengkapnya >>
  • PENGUMUMAN TIGA BESAR SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI...
    11 Agustus 2023
    Selengkapnya >>