Kominfo Kota Pariaman --- Pegawai Pemerintah Kota Pariaman mendapatkan kesempatan untuk menerima beasiswa pascasarjana dari Telkom University (Tel-U). Mohon kepada semua pegawai Aparatur Sipil Negara (ASN) agar memanfaatkan kesempatan ini dengan baik agar dapat menjadi mahasiswa Tel-U di Bandung.
Hal tersebut dikatakan oleh Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Kota Pariaman, Yaminu Rizal saat membuka Sosialisasi Jalur Kerjasama antara Tel-U dengan Pemko Pariaman, untuk Seleksi Mahasiswa Baru (SMB) Pascasarjana di Telkom University Tahun Akademik 2025/2026 di Aula Balikota Pariaman, Jumaat (18/10/2024).
Pj. Sekdako Pariaman, Yaminu Rizal mengungkapkan bahwa Pemko Pariaman merupakan satu-satunya yang mendapatkan beasiswa Program Pascasarjana di Tel-U.
“Untuk itu, saya harap agar semua pegawai dapat menjadi mahasiswa di Tel-U, kita harus semangat karena ini merupakan kesempatan kita untuk melanjutkan pendidikan.
Lebih lanjut, ia juga menjelaskan bawa Tel-U didua tahun terakhir masuk pada urutan sembilan (9) universitas terbaik di Indonesia.
“Saya meminta kepada semuanya agar mengikuti sosialisasi ini dengan baik. Semoga dengan sosialisasi ini, kiranya dapat mewujudkan peningkatan SDM ASN yang unggul dan Produktif, dan menjadikan Kota Pariaman yang lebih maju dan sejahtera”, tutupnya mengakhiri
Sementara itu, Kepala Urusan Admisi Telkom University, Kiky Herisandi, mengatakan bahwa beasiswa pascasarjana ini hanya untuk Pemerintah Kota Pariaman.
“Beasiswa ini kita peruntakan hanya untuk Kota Pariaman, karena ini merupakan timbal balik kerjasama Program Satu Keluarga Satu Sarjana (Saga Saja) yang kita laksanakan di tahun 2022 kemaren. Kita berharap mudah-mudahan pegawai Pemko Pariaman dapat kesempatan untuk berkuliah di Tel-U untuk melanjutkan pendidikan”, singkatnya mengakhiri.(rika)
MC Kota Pariaman
![]() |
Pemko Pariaman Pilot Projek Pemungutan Pajak Pusat dan... 16 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pimpin Apel Gabungan, Yota Balad ingatkan ASN tentang... 16 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Yota Balad - Mulyadi Support Efriadi, Berjalan Kaki... 15 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Yota Balad Buka Secara Resmi Musrenbang RKPD Dan... 14 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Wali Kota Pariaman Yota Balad Jadi Inspektur Upacara... 14 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Saga Saja Plus Balad-Mulyadi, Tidak Menutup Kuliah di... 13 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Wako Pariaman Yota Balad Kukuhkan Pengurus Alumni SMA... 12 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Seleksi Calon Paskibraka Kota Pariaman Dimulai, Yota Balad... 12 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Wawako Pariaman Mulyadi, Terima Kunjungan Wakil Rektor UNISBAR 10 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Sukseskan Saga Saja Plus, Pemko Pariaman undang Pimpinan... 10 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENERIMAAN BIMBINGAN BELAJAR SEKOLAH KEDINASAN TAHUN 2025 18 Maret 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
HASIL SELEKSI ADMINISTRASI PRASANGGAH PENGADAAN PPPK TAHAP II... 14 Februari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
HASIL SELEKSI PASCA SANGGAH CPNS 2024 PEMERINTAH KOTA... 21 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN HASIL KELULUSAN CPNS PEMKO PARIAMAN TA 2024 11 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN HASIL PPPK GURU DAN PEMBERKASAN PPPK 6 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pengumuman Hasil Selkom PPPK 2024 30 Desember 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
DAFTAR PESERTA, JADWAL, DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI BIDANG... 6 Desember 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
JADWAL DAN LOKASI UJIAN PPPK 2024 29 November 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
Pengumuman Hasil Seleksi Kompetensi Dasar Pengadaan CPNS di... 18 November 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi Pasca Masa Sanggah Pengadaan... 9 November 2024 Selengkapnya >> |