Kominfo Kota Pariaman---Wali Kota Pariaman Genius Umar melepas atlet futsal Kota Pariaman yang tergabung pada Tim Futsal Sabiduak Sadayuang (SS) mewakili Provinsi Sumatera Barat untuk maju ke babak regional Liga Futsal Nusantara yang akan berlangsung di Lubuk Linggau, Provinsi Sumatra Selatan. Pelepasan Tim Futsal SS yang berjumlah 16 orang di Halaman Pendopo Rumah Dinas Walikota Pariaman, Selasa (6/6).
Dalam sambutannya Wako Genius mengucapkan selamat atas prestasi yang telah diraih Tim Futsal SS sebagai juara Liga Futsal Nusantara (LFN) Sumbar 2023 beberapa waktu yang lalu dan selamat bertanding pada babak regional Liga Futsal Nusantara.
“Akhir – akhir ini Kota Pariaman telah mendapat banyak kejuatan prestasi didunia olahraga. Hari ini kita melepas Tim Futsal SS Kota Pariaman mewakili Sumatera Barat ke Lubuk Linggau untuk mengikuti Liga Futsal Nusantara. Beberapa hari yang lalu kita juga telah meraih juara pada pertandingan sepakbola di Kejurprov (Kejuaraan Provinsi) Sepakbola Sumatera Barat Tahun 2023. Tidak hanya itu, baru – baru ini kita mengirim 2 orang atlet sepatu roda mewakili Kota Pariaman untuk berlaga di Semarang dan masih banyak prestasi lainnya, ‘ ungkap Wako Pariaman Genius Umar.
Seperti yang telah diberikan sebelumnya, Tim Futsal SS telah berhasil meraih juara pada Liga Futsal Nusantara (LFN) Sumbar 2023 dan mengalahkan Tim PSR EKS lewat drama adu penalti.
“Atas kemenangan tersebut akhirnya kita bisa mewakili Sumatera Barat untuk maju ke babak 34 besar Liga Futsal Nusantara di Lubuk Linggau. Kepada seluruh atlet, tetap konsentrasi dalam bertanding dan junjung tinggi sportivitas karena dengan semangat yang kuat dan kekompakkan sesama tim akan membawa Sumatera Barat menjadi juara dan maju ke babak selanjutnya, “ tambahnya.
Sementara itu Ketua Asosiasi Futsal Kota Pariaman Boedi Satria mengatakan bahwa untuk pertandingan di Lubuk Linggau Sumatera Selatan, Tim Futsal SS sudah melakukan persiapan yang sangat matang.
“Dalam laga ini, Tim Futsal SS bakal berlaga pada Grup A zona sumatera. Secara aturannya, siapapun yang mendapat Juara 1 dan 2 akan maju ke 8 Liga Futsal Profesional Indonesia. Pada grup A zona sumatera memang lawan tidak mudah, namun kita optimis mampu berhasil dan meraih juara karena persiapan yang telah kita lakukan, “ ungkapnya.
Dipenghujung pelepasan atlet, Wako Genius berpesan kepada seluruh atlet agar tetap menjaga nama baik Kota Pariaman.
“Kami akan selalu memberikan dukungan karena ini bagian dari prestasi Kota Pariaman dan sekaligus jalan menuju karir bagi anak - anak muda. Buladkan tekad untuk menjadi juara sehingga Kota Pariaman akan menjadi lebih terkenal, “ tututnya mengakhiri.(dewi lestar
MC Kota Pariaman
![]() |
Mardison Mahyuddin Sampaikan Pidato terakhir jelang habis masa... 29 September 2023 Selengkapnya >> |
![]() |
Genius Umar Ceritakan Proses berlabuhnya Eks KRI Teluk... 29 September 2023 Selengkapnya >> |
![]() |
Serahkan Bantuan Benih ikan dan pakan, ini pesan... 29 September 2023 Selengkapnya >> |
![]() |
Pemerintah Kota Pariaman Gandeng MPPKP Gelar Sosialisasi Program... 28 September 2023 Selengkapnya >> |
![]() |
Satu Satunya di Indonesia, Kota Pariaman miliki Eks... 28 September 2023 Selengkapnya >> |
![]() |
1059 Orang Ketua Kelompok Dasawisma Terima Dana Bantuan... 28 September 2023 Selengkapnya >> |
![]() |
Pemko Pariaman Sosialisasikan Ancaman TPPO Bagi Pekerja Migran 26 September 2023 Selengkapnya >> |
![]() |
Genius Umar Buka Workshop Peningkatan Kompetensi Kepala Sekolah... 25 September 2023 Selengkapnya >> |
![]() |
Sidak ke Kantor Camat Pariaman Selatan, Wawako Mardison... 25 September 2023 Selengkapnya >> |
![]() |
Genius Umar Serahkan Sembako Kepada 77 Orang Keluarga... 25 September 2023 Selengkapnya >> |
![]() |
Rundown Acara PESONA HOYAK TABUIK BUDAYA PIAMAN 2022 27 Juli 2022 Selengkapnya >> |
![]() |
PARIAMAN INTERNATIONAL TRIATHLON 2019 23 November 2019 Selengkapnya >> |
![]() |
Ikuti dan Saksikan...!! Festival Lagu Minang 2019 1 Juli 2019 Selengkapnya >> |
![]() |
Lomba Kreatifitas Pasir Anak 1 Juli 2019 Selengkapnya >> |
![]() |
Sukseskan dan Saksikan...!! Festival Pesona Gandoriah 2019 29 Juni 2019 Selengkapnya >> |
![]() |
Grand Final Pemilihan Duta Wisata & Budaya Cik... 27 April 2019 Selengkapnya >> |
![]() |
Kejuaraan Sepakbola Liga Desa Kota Pariaman 2019 memperebutkan... 25 April 2019 Selengkapnya >> |
![]() |
Kalender Event Kota Pariaman Tahun 2019 24 Januari 2019 Selengkapnya >> |
![]() |
Ikuti dan Saksikan!! Pertandingan Tenis Eksekutif se -... 23 November 2018 Selengkapnya >> |
![]() |
Ikuti dan Saksikan!! Kejuaraan Nasional Tenis Junior, Piala... 23 November 2018 Selengkapnya >> |
![]() |
REVISI PENGUMUMAN PENGADAAN PPPK JABATAN FUNGSIONAL GURU DI... 21 September 2023 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN PENGADAAN PPPK JABATAN FUNGSIONAL GURU DI LINGKUNGAN... 19 September 2023 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN HASIL PENULISAN DAN PEMAPARAN MAKALAH SELEKSI TERBUKA... 9 Agustus 2023 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN TIGA BESAR SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI... 11 Agustus 2023 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN HASIL REKAM JEJAK PESERTA SELEKSI TERBUKA JABATAN... 11 Agustus 2023 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN HASIL WAWANCARA SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI... 10 Agustus 2023 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN HASIL ASSESMENT SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI... 8 Agustus 2023 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN SELEKSI ADMINSTRASI SELEKSI TERBUKA JABATAN PIMPINAN TINGGI... 2 Agustus 2023 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN SELEKSI TERBUKA STAF AHLI 2023 18 Juli 2023 Selengkapnya >> |
![]() |
Logo HUT Kota Pariaman ke 21 20 Juni 2023 Selengkapnya >> |